Multi Orgasme pada Pria, Mitos atau Fakta?

Multi orgasme atau orgasme yang terulang beberapa kali setelah bercinta lazim dirasakan oleh wanita. Sebaliknya, setelah bercinta, pria hanya dapat merasakan satu kali orgasme, yakni saat ejakulasi. Meskipun demikian, ada beberapa pihak yang menyebutkan bahwa multi orgasme juga sangat mungkin terjadi. Apakah multi orgasme pada pria adalah fakta? Ataukah itu hanyalah mitos belaka?

Multi Orgasme pada Pria, Mitos atau Fakta?

ORGASME adalah kondisi ketika seseorang berhasil mencapai puncak kenikmatan saat bercinta. Biasanya, orgasme ditandai dengan keluarnya cairan (berupa sperma pada pria dan cairan putih susu pada wanita/squirting) yang lazim disebut ejakulasi. Akan tetapi, hanya sedikit wanita yang dapat merasakan ejakulasi. Di lain sisi, meski tidak berejakulasi, wanita dapat merasakan orgasme hingga berkali-kali. Kebalikannya, pria dapat merasakan ejakulasi, namun jarang sekali terdengar ada pria yang merasakan orgasme berkali-kali atau multi orgasme dalam sekali bercinta.

APAKAH MULTI ORGASME BESAR KEMUNGKINANNYA UNTUK DIRASAKAN OLEH PRIA?

jual kebutuhan pasutri murah

Biasanya, pria hanya membutuhkan waktu sekitar 7―10 menit dari penetrasi untuk mencapai orgasme. Orgasme pria yang ditandai dengan keluarnya sperma biasanya hanya terjadi satu kali. Selain itu, pria membutuhkan waktu tambahan untuk dapat kembali ereksi dan memulai ronde kedua setelah orgasme pertama. Jika demikian, sekilas terlihat bahwa multi orgasme pria hanya mitos yang sulit terjadi karena setiap sekali orgasme diakhiri dengan ejakulasi.

Akan tetapi, kenyataannya multi orgasme pada pria sangat mungkin terjadi. Salah satu cara untuk mendapatkan multi orgasme pada pria adalah pria tersebut harus mampu memperkirakan waktu dan menunda ejakulasinya. Jika seorang pria dapat menunda ejakulasi saat bercinta, kemungkinan terjadinya multi orgasme akan semakin besar.

LANTAS, APAKAH CARA UNTUK MEWUJUDKAN MULTI ORGASME PADA PRIA?

Untuk mencapai multi orgasme, ada beberapa tips yang harus diperhatikan dan diikuti oleh para pria. Dengan melakukan beberapa tips tersebut, multi orgasme pada pria tidak akan menjadi sekadar mitos, melainkan fakta. Tips yang pertama adalah mengecek kadar testosteron pada tubuh. Kadar testosteron tentu sangat penting karena semakin tinggi testosteron, semakin besar pula kemungkinan orgasme pria terjadi berkali-kali. Untuk mengecek kadar testosteron, pria dapat melakukan tes darah pada dokter yang memiliki spesialisasi di bidang anti-aging dan terapi hormon. Kadar testosteron dalam darah yang normal berada pada angka 300 dan 1.000 nanogram per-desiliter.

Tips kedua adalah menguatkan otot pubococcygeus (PC), yakni otot yang berada pada dasar panggul dan menjadi kunci pengontrol terjadinya orgasme dan ejakulasi. Salah satu cara untuk menemukan otot PC adalah dengan mencoba menahan buang air kecil dan menekan area sekitar bawah panggul Anda saat menahan.

jual suplemen vitalitas pria

Untuk menguatkan otot PC, pria dapat berlatih dengan melakukan senam kegel. Yes, kegel isn’t only for woman. Manfaat senam kegel untuk meningkatkan performa dan kekuatan organ vital juga dapat dirasakan oleh pria. Senam kegel akan membuat otot PC berkontraksi sehingga pria dapat menahan dan memperkirakan kapan ia akan berejakulasi. Semakin lama waktu yang diambil pria untuk menahan ejakulasi, orgasme dapat terjadi berkali-kali.

Tips ketiga adalah banyak berlatih, baik dengan bermasturbasi dan mencoba berbagai variasi bercinta. Suka atau tidak disukai, fakta menunjukkan bahwa bermasturbasi memiliki banyak manfaat bagi pria. Dengan bermasturbasi, pria dapat merangsang dan memperkirakan kapan ia akan berejakulasi. Saat mencapai orgasme ketika masturbasi, pria dapat berhenti sejenak dan menekan otot PC-nya dengan hitungan satu sampai sepuluh. Memberi jeda satu menit sebelum kembali bermasturbasi akan membawa pria pada posisi semula sehingga pria dapat merasakan orgasme berikutnya tanpa ejakulasi sejak orgasme pertama.

Selain itu, mengubah posisi bercinta juga dapat membuat pria merasakan multi orgasme. Pria dapat mengajak pasangannya untuk bercinta di atas bangku dengan posisi pria di atas wanitanya. Dengan demikian, si pria dapat berdiri dan menahan ejakulasinya saat mencapai orgasme.

 

Kembali ke blog

Tulis komentar

Ingat, komentar perlu disetujui sebelum dipublikasikan.

Produk Rekomendasi

Tutup

Artikel terkait